Bengkulu Selatan Dalam Infografis Eps 5 - News - BPS-Statistics Indonesia Bengkulu Selatan Regency

If there are things you want to ask, you can send them via email to bps1701@bps.go.id

BPS-Statistics Bengkulu Selatan Regency service hours on weekdays for Monday-Thursday are 08.00 AM till 03.30 PM and for Fridays are 08.00 AM till 04.00 PM. Thank You.

Right now, Bengkulu Selatan Regency in Figures 2024 is available and can be accessed here

Bengkulu Selatan Dalam Infografis Eps 5

Bengkulu Selatan Dalam Infografis Eps 5

April 26, 2024 | Other Activities


Halo #SanakData

Berjumpa lagi bersama BESTI Eps 5 tentang Pertanian, Kehutanan, Peternakan, dan Perikanan.
Kali ini #MiTa dan #BESTI mau bagi-bagi informasi statistik nih, yuk disimak🥰

#SanakData tau Tanaman Biofarmaka?
Tanaman Biofarmaka adalah tanaman yang bermanfaat untuk obat-obatan, kosmetik, dan kesehatan yang dikonsumsi atau digunakan dari bagian-bagian tanaman seperti daun, batang, buah, umbi (rimpang) ataupun akar.

Produksi tanaman biofarmaka tertinggi ada di tanaman serai loh sebesar 41.292 kg. Produksi tanaman biofarmaka lain seperti Jahe sebesar 18.805 kg, Kencur sebesar 8.746 kg, Kunyit sebesar 15.935 kg, Laos sebesar 22.780 kg, Mengkudu sebesar 624 kg, Temulawak sebesar 526 kg, dan Jeruk Nipis sebesar 6.980 kg


Selain itu, Bengkulu Selatna sebagai daerah yang memiliki bibir pantai, Kabupaten Bengkulu Selatan juga memiliki produksi tangkapan ikan sebesar 1.640,57 ton. Sementara untuk produksi budidaya ikan sebesar 9.165,34 ton.

Kalau kondisi populasi Sapi Potong di Bengkulu Selatan bagaimana ya?
Ternyata populasi sapi potong terbanyak berada di wilayah Pino Raya dengan populasi 5.865 ekor, sedangkan populasi terendah sapi potong berada di wilayah Ulu Manna dengan populasi 248 ekor

#BESTIEps5
#BPSBengkuluSelatan
#KegiatanBPS
#ASNBerAKHLAK
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bengkulu Selatan (BPS-Statistics Bengkulu Selatan Regency)Jalan Affan Bachsin No.108A RT.07 Pasar Baru Kota Manna 38512 Telp./Fax.: 0739-21048 E-Mail: bps1701@.bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia